MATERIALISTIS

Submitted by Tim i-Humor on Fri, 06/04/2004 - 00:00

Seorang Jaksa Agung kaya sedang membuka pintu mobil BMW-nya. Tiba-tiba sebuah mobil datang dari arah depan dan menabrak pintu mobil Jaksa Agung tersebut.

HOBI

Submitted by Tim i-Humor on Thu, 01/01/2004 - 00:00

Seorang dokter baru saja menyelesaikan pemeriksaannya terhadap seorang pasien. Setelah selesai, sang dokter meminta pasien tersebut untuk masuk ke dalam kantornya.

TERLAMBAT

Submitted by Tim i-Humor on Thu, 06/20/2002 - 00:00

Karena hampir tiap hari datang terlambat, seorang siswa lanjutan bernama Boy ditegur oleh gurunya.

"Boy, apakah kau tidak bisa datang lebih awal dari Bapak?"

"Sebenarnya bisa sih, Pak!" jawab Boy. "Hanya ada satu syaratnya!"
"Apa syaratnya?"

"Bapak harus datang ke sini agak siangan!"

Jadi jika aku terlambat, sudahlah engkau tahu bagaimana orang harus hidup sebagai keluarga Allah, yakni jemaat dari Allah yang hidup, tiang penopang dan dasar kebenaran. (1 Timotius 3:15)

ANJURAN DOKTER

Submitted by Tim i-Humor on Wed, 02/27/2002 - 00:00

Eko sering mengeluh sakit kepala dan nyeri di dada. Dokter menganjurkan agar dia berhenti merokok dan minum minuman keras. Selain itu harus berhenti makan daging kembing, daging kesukaan Eko. "Jangan makan daging kambing. Anda hanya boleh makan sayur-sayuran dan daging hewan yang BISA BERENANG DAN TERBANG," nasehat Dokter.

Setelah tiga hari berlalu sang Dokter menelpon Eko mengingatkan Eko agar hanya makan daging hewan yang bisa berenang dan terbang.

Tiga bulan kemudian Dokter menegok ke rumah Eko untuk melihat perkembangan Eko. Dia diberitahu kalau Eko ada di kolam renang.
Mendengar itu sang Dokter merasa tenang, menyangka Eko bukan hanya mengikuti anjurannya, tetapi juga mau berolahraga untuk meningkatkan kebugaran tubuhnya.

KREM PEMBERSIH

Submitted by Tim i-Humor on Wed, 09/12/2001 - 00:00

Si Itong dengan penuh rasa ingin tahu mengamati ibunya yang sedang memoleskan krem pembersih ke wajahnya.

"Kenapa sih.....Ibu selalu mengoleskan itu di wajah?", tanya Itong.
"Supaya Ibu cantik," jawab si ibu.

Tak berapa lama kemudian. ibu si Itong mengambil kapas dan mengusap krem yang menempel di wajahnya.

"Lho kok dihapus?..... Putus asa ya....?" tanya Itong.

Demikian juga hendaknya perempuan. Hendaklah ia berdandan dengan pantas, dengan sopan dan sederhana, rambutnya jangan berkepang-kepang, jangan memakai emas atau mutiara ataupun pakaian yang mahal-mahal, (1 Timotius 2:9)

Tentang Kami

Situs yang berisi kumpulan humor-humor bersih dan Kristen yang tidak mengandung unsur-unsur SARA dan pornografi.
Selengkapnya

Berlangganan
i-Humor SABDA

Dapatkan humor-humor segar untuk menemani hari-hari Anda.

Kontak Kami | Buku Tamu | E-Mail: webmaster(at)sabda.org
Disclaimer | i-Humor © 2003-2019
Bank BCA Cabang Pasar Legi Solo - No. Rekening: 0790266579 - a.n. Yulia Oeniyati
Laporan Masalah/Saran