TIGA MACAM BOTAK

Submitted by Tim i-Humor on

"Sejarah, ekonomi dan teologi itu sangat berbeda; saking berbedanya sehingga masing-masing telah membentuk kebotakan yang berbeda pada diri manusia", demikian pernyataan seorang pemimpin acara dalam satu acara camping pemuda dari satu jemaat. "Apakah saudara-saudara sudah mengetahui hal itu?" demikian si MC menanyai para hadirin, yang segera disambut : "belum......!!" oleh hadirin.

Tentang Kami

Situs yang berisi kumpulan humor-humor bersih dan Kristen yang tidak mengandung unsur-unsur SARA dan pornografi.
Selengkapnya

YLSA SABDA

Bank BCA Cabang Pasar Legi Solo - No. Rekening: 0790266579 - a.n. Yulia Oeniyati

Kontak Kami | E-Mail: webmaster(at)sabda.org
© 2003-