KUE YANG TERSISA
- Read more about KUE YANG TERSISA
- Log in to post comments
Tinggal sepotong kue yang tersisa di piring, dan Mama membaginya menjadi dua, masing-masing untuk Hulbert dan Elsie. Melihat piring Mamanya yang kosong, Hulbert tidak sampai hati dan berkata, "Ma, saya tidak dapat menikmati kue ini, sementara mama tidak mendapat bagian. Ambil jatahnya Elsie saja Mam!"
Sebab itu TUHAN menanti-nantikan saatnya hendak menunjukkan kasih-Nya kepada kamu; sebab itu Ia bangkit hendak menyayangi kamu. Sebab TUHAN adalah Allah yang adil; berbahagialah semua orang yang menanti-nantikan Dia! (Yesaya 30:18)