Guru Sekolah Minggu:
"Siapa yang mau cerita tentang Adam dan Hawa?"
Seorang anak Sekolah Minggu langsung maju ke depan:
"Pertama Tuhan menciptakan Adam. Lalu Tuhan melihat Adam dan berkata,´Hmmm... kalau Aku coba lagi, Aku pasti bisa bikin yang lebih baik.´ Maka jadilah Hawa!"
Sebab sama seperti perempuan berasal dari laki-laki, demikian pula laki-laki dilahirkan oleh perempuan; dan segala sesuatu berasal dari Allah. (1 Korintus 11:12)
Sumber: The Last of the Good Clean Joke Books (Dikumpulkan oleh: Bob Phillips).
- Log in to post comments