Submitted by Tim i-Humor on Tue, 11/30/1999 - 00:00

Seorang pendeta sedang berkhotbah, "Saudara/i, jalan ke surga itu tidak mulus, berliku-liku, sempit, dan berbatu-batu tajam."

Setelah pendeta tersebut selesai memimpin ibadah, datang seorang pemuda bertanya kepada pak pendeta tadi, "Pak pendeta, saya heran, mengapa sejak saya kecil kakak pengasuh saya bercerita tentang jalan ke surga sama seperti yang pak pendeta khotbahkan tadi. Yang menjadi pertanyaan saya, mengapa derma yang kita berikan selama ini tidak dipakai untuk memuluskan jalan ke surga?"

/Dan ke mana Aku pergi, kamu tahu jalan ke situ."* (Yohanes 14:4)

Sumber: Kiriman Yance Numberi.

Tentang Kami

Situs yang berisi kumpulan humor-humor bersih dan Kristen yang tidak mengandung unsur-unsur SARA dan pornografi.
Selengkapnya

Berlangganan
i-Humor SABDA

Dapatkan humor-humor segar untuk menemani hari-hari Anda.

Kontak Kami | Buku Tamu | E-Mail: webmaster(at)sabda.org
Disclaimer | i-Humor © 2003-2019
Bank BCA Cabang Pasar Legi Solo - No. Rekening: 0790266579 - a.n. Yulia Oeniyati
Laporan Masalah/Saran